Rayap harus dihindari sedini mungkin agar tidak masuk ke rumah. Jika sudah masuk maka bisa saja merusak perabotan rumah khususnya yang berbahan kayu. Jadi dinding, atap atau apapun yang terbuat dari kayu bisa dimakan oleh heman ini.
4 Hal yang Ditakuti Rayap, Pastikan Rumahmu Harus Ada
Untuk itu kamu bisa mencari tahu terkait apa saja yang paling ditakuti oleh rayap. Bagi yang belum tahu, berikut sesuatu yang dibenci oleh hewan berjenis serangga ini:
Kapur Barus
Kapurs barus tergolong zat kimia yang di dalamnya mengandung naftalena. Dengan kandungan ini bisa membuat rayap dan hewan serangga lain mati seketika. Karena itu hewan ini tidak berani mendekat pada kapur barus. Kamu bisa menaburi di beberapa perabotan kayu agar rayap menjauh dari tempat tersebut.
Udara Panas
Rayap paling takut dengan rumah atau tempat yang didalamnya memiliki cuaca panas. Untuk itu setiap rumah yang ventilasinya bagus dan cahaya bisa masuk sulit dimasuki oleh rayap.
Untuk itu pastikan rumah kamu memiliki cukup daya mulai dengan dinding atau genteng kaca. Dengan seperti ini maka cahaya dengan mudahnya masuk ke dalam rumah.
Cairan Sabun
Cairan ini paling mudah didapatkan karena cukup larutkan sabun ke dalam air. Kamu bisa menyemprotkan cairan ke berbagai perabotan rumah yang bahan dasarnya dari kayu. Cairan ini ditakuti karena membuat rayap susah bernafas dan akhirnya mati.
Gunakan Juga jasa anti rayap.
Cacing Nematoda
Jenis cacing ini bisa kamu dapatkan di kebun di berbagai daerah. Cacing nematoda ini berbeda dengan jenis lainnya dan rayap menjadi makanan favoritnya. Dengan cacing ini maka indukan atau telurnya akan dibabat habis oleh hewan tersebut.
Karena itu yang paling ditakuti oleh rayap maka bisa menjadi opsi bagi kamu untuk dilakukan di dalam rumah. Namun yang paling mudah dari hal di atas adalah cairan sabun dan kapur barus.